Compiz di Ubuntu 10.04

Compiz Menurut saya salah satu aplikasi wajib yang saya instal di ubuntu saya.
mengapa perlu karena dengan Compiz lah saya bisa menjadi betah berjam - jam menikmati keindahannya !!!hhe.. :D
tidak bisa di pungkiri pula Compiz lah salah satu daya tarik seseorang untuk beralih ke sistem operasi ubuntu.
selanjutnya ialah penginstalan Compiz di ubuntu 10.04.
secara default Compiz sudah ada di daftar repository.
namun pada kali ini saya menginstall Compiz dari terminal.
langkah awal seperti biasa buka terminal dan ketikan texs berikut :

sudo apt-get install compiz compiz-core compiz-fusion-bcop compiz-fusion-plugins-extra compiz-fusion-plugins-main compiz-fusion-plugins-extra compiz-gnome compiz-plugins compizconfig-backend-gconf compizconfig-settings-manager

dengan terlebih dahulu ngeupdate daftar repository dengan cara mengetikan texs berikut :

sudo apt-get update

yap setelah terinstal silahkan seting konfigurasi di CompizConfig Setting Manager (letaknya System - Preferences - CompizConfig Setting Manager)

Ini Adalah tampilan Compiz di  dekstop Ubuntu saya








Untuk Setingan Profil Compiz seperti di atas dapat di untuh disini




**Selamat Mencoba**
**Semoga Bermanfaat**

0 Response to "Compiz di Ubuntu 10.04"

Posting Komentar